Rabu, 13 April 2011

DAVE GROHL BICARAKAN TENTANG NIRVANA

Berhutang banyak dengan mantan bandnya. 


Dalam wawancaranya bersama NME, frontman  Foo Fighters, Dave Grohl mengakui jika peninggalan dan pengalamannya bersama Nirvana menjadikan sebuah pengaruh tersendiri untuk album terbaru dari FF,Wasting Light . Dirinya mengakui jika berhutang banyak kepada Kurt Cobain dan Krist Novoselic mantan rekannya di Nirvana. Tetapi di satu sisi sang vokalis FF tersebut tetap menginginkan porsinya sendiri dalam bermusik.
Tidak hanya itu saja, Grohl juga berkata jika album FF terbaru Wasting Light pun sengaja mengajak Novoselic untuk ikutan rekaman sebagai sebuah bentuk di mana dirinya membuat sebuah terobosan dari rekaman baru ini.
“Hal tersebut sangat penting untuk memunculkan terobosan baru dalam rekaman terbaru,” ujarnya singkat.
Selain Krist Novoselic, album terbaru dari Foo Fighters pun juga ditangani oleh Butch Vig yang juga sempat menangani nirvana di album Nevermind 

sumber : hai-online

Anda sedang membaca artikel tentang

DAVE GROHL BICARAKAN TENTANG NIRVANA dan anda bisa menemukan artikel DAVE GROHL BICARAKAN TENTANG NIRVANA ini dengan url http://foreign-rockers.blogspot.com/2011/04/dave-grohl-bicarakan-tentang-nirvana.html ,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel DAVE GROHL BICARAKAN TENTANG NIRVANA ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link DAVE GROHL BICARAKAN TENTANG NIRVANA sumbernya.

0 komentar:

Posting Komentar